Article Detail

UJIAN SEKOLAH BERBASIS DAERAH PESERTA DIDIK SD TARAKANITA GADING SERPONG 2017

Tujuan pendidikan yang damanatkan UUD 1945 yaitu mencerdaskan kehidupan bangsa. Insan pendidikan dan khususnya sekolah yang dikelola Yayasan Tarakanita mengambil bagian dan bahu-membahu dalam upayakan agar tujuan tersebut dapat terwujud.

USBD Sekolah Dasar dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia mulai tanggal 15 Mei sampai dengan tanggal 17 Mei 2017. Penyelenggaraan USBD SD Tarakanita Gading Serpong berjalan dengan lancar, selama 3 hari semua peserta didik hadir dan mengikuti dangan aman dan lancer. Ada 8 ruang dengan jumlah peserta 150 siswa. Adapun pengawas ruang berasal dari lembaga sekolah lain, dengan system silang. Bapak ibu guru SD tarakanita Gading Serpong mengawas di SD Pahoa, sedangkan yang bertugas mengawas di SD Tarakanita Gading Serpong  adalah guru guru dari, SD Syafana, Islamic, dan Harapan Bangsa.

Setelah USBD selesai , bukan berarti selesai juga ujiannya, hari berikutnya dilanjutkan Ujian Sekolah yang meliputi mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial, PKn, Bahasa Inggris dan Agama .

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment