Article Detail

Membatik

MEMBATIK DI SEKOLAH TARAKANITA GADING SERPONG

 

Membatik adalah warisan budaya Nusantara yang diakui secara Internasional. Sekolah Tarakanita mempunyai tanggungjawab dalam mewarisi nilai-nilai budaya bangsa. Batik adalah satu produk yang tak hanya dikenalkan namun juga diajak untuk menghasilkan dan memanfaatkannya.

Melalui program yang terintegrasi dalam pelajaran SBK dan ektrakurikuler membatik diajarkan kepada peserta didik. Dengan teknik tulis, jumputan, pewarnaan celup hingga pewarnaan menggunakan kuas pun diajarkan.

Dalam kesempatan tertentu seperti open house, perungatan hari batik karya siswa terbaik akan dipamerkan agar mendapatkan apresiasi dari teman, orang tua maupun siapapun yang berkunjung ke sekolah.

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment